Lowongan Kerja PT. Astra International Tbk Bulan Oktober 2022
LOWONGANKERJA15.COM, Lowongan Kerja PT. Astra International Tbk Bulan oktober 2022
Banyak berpikir orang Kenapa saat melamar kerja tidak pernah dipanggil. Padahal sudah melamar keberbagai perusahaan yang tepat dengan kemampuanmu. Salah satu penyebab tidak dipanggilnya kamu untuk interview kerja adalah karena Curicullum Vitae yang kamu buat itu tidak menarik. Curicullum Vitae bisa dikatakan tidak menarik karena desain yang kurang kreatif dan penulisan CV pada bagian pengalaman juga tidak berkaitan sama sekali dengan posisi pekerjaan yang kamu lamar.Untuk itu, sebelum melamar pastikan pekerjaan yang kamu inginkan sudah sesuai dengan apa yang kamu tuliskan pada Curicullum Vitae
Kali ini diberikan sebuah informasi lowongan kerja terbaru dari perusahaan PT. Astra International Tbk . Berikut ini kami posting lowongan kerja terbaru untuk pelamar yang memenuhi kriteria dan berminat dalam mengisi posisi jabatan menarik diperusahaan PT. Astra International Tbk ini. Ayo segera lamar kekosongan pada lowongan perusahaan secepatnya. dan harus dipastikan semua berkas lamaranmu sudah lengkap agar proses seleksi lebih cepat diproses dan mendapat panggilan kerja lebih cepat. Hanya calon kandidat terbaik yang sesuai dengan kualifikasi yang akan diterima
Adapun kualifikasi lowongan kerja yang perlu anda lengkapi silakan baca pada loker berikut ini
PT. Astra International Tbk (ASII) didirikan pada tahun 1957 sebagai perusahaan dagang. Perusahaan ini memiliki enam lini bisnis: Otomotif; Jasa Keuangan; Alat Berat, Pertambangan & Energi; Agribisnis; Teknologi Informasi; Infrastruktur dan Logistik.
Human Capital Trainee - Batch 10
Deskripsi
Human Capital Trainee adalah sebuah program pengembangan ekstensif yang akan memberikan Anda kesempatan untuk menjadi profesional Human Capital yang mumpuni. Selama program 11 bulan (Februari - Desember 2023), Anda akan terekspos kepada beragam peran Human Capital pada bisnis yang berbeda-beda, baik melalui in-class training maupun on-the-job experience
Persyaratan
- Lulusan baru (fresh graduate) atau maksimal memiliki 2 tahun pengalaman kerja
- Minimum Sarjana (Bachelor Degree) dengan preferensi jurusan sebagai berikut : Psikologi, Hukum, Ekonomi dan Manajemen, Matematika, Fisika dan Statistika
- Memiliki passion kepada people dan Human Capital Management
- Bersedia ditempatkan di seluruh bisnis Perusahaan Grup Astra di Indonesia
- Profisien dalam berbahasa Inggris, baik tertulis maupun lisan
- Memiliki kemampuan analisa dan interpersonal yang memadai
- Dinamis dan mampu bekerja dalam tim
Audit & Risk Development Program - Batch 12
Deskripsi
Audit & Risk Development Program adalah program pengembangan ekstensif selama 11 bulan (Februari - Desember 2023) yang didesain untuk melengkapi Anda dengan kompetensi yang komprehensif (baik teknikal dan perilaku) dan mempersiapkan Anda untuk menjadi auditor dan risk advisors yang kredibel dan kompeten.
Program ini terdiri dari pelatihan yang ekslusif, dimentor oleh Pimpinan Astra Group, pengalaman yang insightful dari lintas perusahaan/fungsi - On the Job Training dan Knowledge Sharing dari beragam lini bisnis Perusahaan Group Astra.
Persyaratan
- Lulusan baru (fresh graduate) atau maksimal 1 tahun pengalaman kerja, yang memiliki passion di bidang Audit & Manajemen Risiko
- Lulusan sarjana dengan preferensi major : Ekonomi dan Bisnis, Teknik, Teknologi Informasi, Statistik dan Matematika dengan IPK minimal 3.0
- Bersedia untuk berkeliling kota di Indonesia dan siap untuk ditempatkan di Perusahaan Grup Astra
- Memiliki kemampuan analisa dan interpersonal yang terbukti baik
- Mampu menunjukkan kualitas personal yang memadai pada aspek continous-learning, persisten dan agile
- Profisien dalam bahasa Inggris, baik tertulis maupun lisan, menjadi sebuah keuntungan
Pendaftaran secara online
Wajib Follow telegram : https://t.me/s/instalowongan