Lowongan Kerja BUMN PT Berdikari (Persero) Tingkat D3 S1 Bulan September 2022
LOWONGANKERJA15.COM, Lowongan Kerja BUMN PT Berdikari (Persero) Tingkat D3 S1 Bulan September 2022
Hal yang membuat para pencari kerja pemula bingung ketika baru saja terjun dalam dunia kerja yang nyata adalah takutnya tidak mendapatkan pekerjaan. Kenapa banyak sekali para pencari pekerja pemula tidak mudah mendapatkan kerja, hal ini dikarenakan masih minimnya edukasi bagi lulusan baru. Sebelum melamar, Pastikan kamu membuat prioritas kegiatan dan menentukan pekerjaan yang cocok bagimu. Mencari dan mengikuti job fair adalah hal harus pertama dilakukan. Pastikan kamu Memperbaharui email menjadi lebih profesional serta Merapikan profil di sosial media dan yang terakhir, Jangan terlalu pemilih atau selektif dalam memilih pekerjaan ya
Pada hari ini akan disampaikan sebuah informasi lowongan kerja terbaru dari perusahaan PT Berdikari (Persero) . Berikut ini kami posting lowongan kerja terbaru untuk pelamar yang memenuhi kriteria dan berminat dalam mengisi posisi jabatan menarik diperusahaan PT Berdikari (Persero) ini. Ayo segera lamar kekosongan pada lowongan perusahaan PT Berdikari (Persero) secepatnya. dan harus dipastikan semua berkas lamaranmu sudah lengkap agar proses seleksi lebih cepat diproses dan mendapat panggilan kerja lebih cepat. Hanya calon kandidat terbaik yang sesuai dengan kualifikasi yang akan diterima
Ayo bergabung dengan Berdikari dan menjadi bagian dari transformasi ekosistem pangan nasional demi wujudkan Quality Poultry and Ruminant For Everyone.
Oleh karena itu Berdikari mengundang putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung sebagai ADMIN SUPPORT KOMISARIS untuk mendukung kinerja manajemen BUMN Peternakan yang merupakan bagian dari Klaster Pangan BUMN.
PT Berdikari merupakan bagian dari ID FOOD yaitu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak dalam sektor pangan tekonsentrasi di bidang peternakan dan produk olahan hasil peternakan.
Berdikari tengah melakukan penguatan sumber daya manusia sebagai salah satu langkah strategis mendukung pemerintah dalam mewujudkan Ketahanan Pangan sebagaimana terakhir diperkuat oleh penerbitan Perpres No.66 Tahun 2021 tentang Badan Pangan dan pembentukan BUMN Klaster Pangan
- Pendidikan D3/S1 Jurusan Sekretaris, Komunikasi, Bisnis, Manajemen atau terkait
- Usia maksimal 30 tahun
- Berpengalaman dalam bidang Administrasi Perkantoran minimal 2 tahun
- Keterampilan interpersonal dan kemampuan untuk membangun hubungan dengan pemangku kepentingan; mulai dari staf, manajemen, mitra eksternal hingga pejabat pemerintah
- Keterampilan organisasi dan penjadwalan yang mencerminkan kemampuan analisis dan prioritas manajemen waktu yang sangat baik dan detail
- Terampil menggunakan perangkat lunak Microsoft Office untuk menyusun presentasi bisnis dan materi informasi manajemen dengan menarik dan akurat, proaktif dalam pemecahan masalah generalis dengan pola pemikiran kedepan serta kemampuan pengambilan keputusan yang cepat dan berkualitas
- Mampu berbahasa inggris, lisan dan tulisan
- Terbuka bagi penyandang disabilitas