Lowongan Kerja Frontliner Bank BRI (Persero) SMA SMK Mei 2021
LOWONGANKERJA15.COM, Lowongan Kerja Frontliner Bank BRI (Persero) SMA SMK Mei 2021
LOWONGAN KERJA SMA SMK, Hai Talenta Muda Indonesia! Saatnya bertransformasi dan berinovasi dengan bergabung menjadi bagian Bank BRI melalui ‘’Brilian Internship Program’’ Ayo daftarkan dirimu di Brilian Internship Program, pendaftaran di buka sampai dengan 31 Mei 2021. Bersama wujudkan Indonesia maju dengan kreatifitas dan inovasimu, karena BRI adalah tempat terbaik untuk memberi makna Indonesia. Bank BRI merupakan sebuah badan usaha milik negara yang bergerak dalam bidang jasa perbankan dan keuangan. Produk Bank BRI merupakan sebuah produk layanan financial yang mampu mendorong kebutuhan perekonomian bangsa. Kembali dibuka lagi lowongan kerja BUMN terbaru untuk talenta muda mudi yang berpendidikan minimal SMA SMK sederajt dan Diploma untuk mengisi posisi jabatan frontliner melalui pemagangan brilian internship program. Jika kamu merupakan salah satu kandidat yang dicari dan memiliki kualifikasi seperti yang diminta, diharapkan untuk mengirimkan berkas lamaranmu dan segera persiapkan dirimu untuk menghadapi tantangan seleksi pekerjaan loker Bank BRI tersebut
Frontliner
Qualifications
- Pendidikan SMA SMK dengan nilai rata rata 7.0
- D1-D3 dengan IPK minimal 2,75
- Usia
- SMA minimal 18 dan maksimal 20 tahun (belum berusia 21 tahun saat mengikuti seleksi)
- D1-D3 maksimal 24 tahun (belum berusia 25 tahun saat mengikuti seleksi)
- Diutamakan frshgraduate
- Belum menikah dan tidak menikah selama mengikuti pemagangan
- Memiliki communication skill yang baik dan berpenampilan menarik
- Diutamakan berdomisili diwilayah unit kerja setempat
- Memiliki KTP, NPWP dan SKCK
Dokumen yang terlampir
- Foto berwarna seluruh badan UK 4R
- Pas foto UK 4X6 Berwarna
- Fotocopy KTP, NPWP, Ijasah dan transkip nilai
- CV
- surat keterangan belum menikah dari kelurahan
- SKCK Asli
Pendaftaran sampai tanggal 31 Mei 2021
Jika kamu berminat untuk lamaran lowongan kerja Bank BRI, Maka segera ajukan lamaranmu dengan prosedur berikut
Surat lamaran dikirim ke :
PT. Bank BRI (Persero) Tbk. Cabang SBY Manukan
Jl. Manukan Tama No. 208 Surabaya
Jawa Timur 60185