Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk Hingga 8 September 2016
Daftar Isi
Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk Hingga 8 September 2016 - LowonganKerja15.Com - Sore sore begini, admin akan membagikan satu informasi loker menarik dari perusahaan bumn indofarma. Rekrutmen indofarma akan membuka kesempatan karir kepada peserta dengan lulusan apoteker, diploma dan sarjana untuk menduduki posisi jabatan supervisor dan koordinator di perseroan. Namun sebelumnya, ijinkan admin untuk bicara sedikit tentang profil perusahaan PT Indofarma (Persero) Tbk
PT. Indofarma (Persero) Tbk merupakan badan usaha milik negara yang bergerk dalam bidang farmasi. Kami kelompok industri yang sangat mengembangkan kebutuhan farmasi dan pelayanan kesehatan lainya di indonesia. Perusahaan ini berdiri sejak tahun 1918 dengan menghasilkan berbagai macam-macam produk farmasi. Kami kelompok perusahaan multinasional yang mana memproduksi obat obatan dan produk farmasi untuk kebutuhan nasional. Dalam mendistribusikan obat dan alat kesehatan, Indofarma membangun anak perusahaan dengan nama PT Indofarma Global Medika ditahun 2000. Kini unit distributor teah melebihi 300 lebih kantor cabang yang tersebar di seluruh Indonesia.
Rekrutmen PT Indofarma (Persero) Tbk September 2016
Dalam mencapai tujuan visi dan misi dalam mengembangkan SDM, kini PT Indofarma (Persero) Tbk membuka loker terbaru untuk lulusan D3 S1 melalui Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk September 2016 sebagai berikut
Informasi Lowongan Kerja PT Indofarma (Persero) Tbk |
A. Supervisor Evaluasi Paska Produksi (Code : SEPP)
- Berjenis kelamin laki laki atau perempuan
- Minimal berpendidikan Apoteker
- Minimal indeks prestasi komulatif IPK Apoteker Min. 3.00
- Peserta akan lebih diutamakan dari Universitas Terkemuka
- Peserta akan lebih diutamakan berpengalaman di Bidang Pemastian Mutu (QA)
B. Supervisor Bahan Baku (Code : SBB)
- Berjenis kelamin laki laki atau perempuan
- Minimal berpendidikan Apoteker
- Minimal indeks prestasi komulatif IPK Apoteker Min. 3.00
- Peserta akan lebih diutamakan dari Universitas Terkemuka
- Peserta akan lebih diutamakan berpengalaman di Bidang Pengadaan Bahan Baku
- Pelamar bisa berkomunikasi dengan baik, terutama bahasa Inggris
- Jujur, bertanggung jawab, supel
C. Supervisor Pengolahan Produksi (Code : SPP)
- Berjenis kelamin laki laki
- Minimal berpendidikan Apoteker
- Minimal indeks prestasi komulatif IPK Apoteker Min. 3.00
- Peserta akan lebih diutamakan dari Universitas Terkemuka
- Peserta dengan pengalaman Bidang Produksi
- Pelamar memiliki jiwa pemimpin
- Peserta siap bekerja dalam shift
D. Koordinator In Vitro Diagnostik (Code : KVD)
- Berjenis kelamin laki laki atau perempuan
- Minimal berpendidikan sarjana S1 kedokteran/farmasi/kimia/biologi
- Pelamar mempunyai kepemimpinan yang baik
- Bisa berkomunikasi dan dapat bernegosisasi dengan baik
- Peserta akan lebih diutamakan mempunyai pengalaman menangani bahan dan produk Rapid Test
- Peserta mempunyai pengetahuan dan pemahaman strategik dan bisnis
E. Koordinator Alat Kesehatan (CODE : KAK)
- Berjenis kelamin laki laki
- Pelamar dengan umur maksimal 35 thn
- Minimal berpendidikan diploma D3 Teknik Mesin
- Minimal dua tahun mempunyai pengalaman dibidang produksi alat kesehatan
- Pelamar mempunyai sifat Leadership yang baik
- Bisa berkomunikasi dengan baik
- Siap sedia penempatan di Manggarai, Jakarta
Apabila teman teman merupakan salah satu kandidat yang kami cari dan memiliki kriteria diatas, silakan ikuti pelamaran lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk (Persero) Hingga 8 September 2016 sebagai berikut
Setiap pelamar diwajibkan mengirimkan Surat Lamaran dengan melampirkan CV, Fotokopi Ijazah, Fotokopi Transkrip Nilai, dan Pas Photo terakhir (3 x 4) melalui alamat email berikut : recruitment@indofarma.co.id
Jangan lupa untuk mencantumkan kode posisi pada subyek email
Silahkan download Aplikasi Lamaran : disini
Catatan
- Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
- Semua tahapan seleksi Lowongan Kerja BUMN PT Indofarma (Persero) Tbk tidak dipungut biaya alias gratis
- Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap terjadi
- Iklan lamaran Lowongan Kerja PT Indofarma (Persero) Tbk dibuka sampai tanggal 8 September 2016.
- Informasi detail Bidang SDM, PT. Indofarma (Persero) Tbk, Jl. Indofarma No.1, Cikarang Barat, Jawa Barat 17530, Telp: 88323971